Perawatan Rambut Agar Tidak Rontok Dengan Cara Yang Sederhana!

Perawatan Rambut Agar Tidak Rontok -

Rambut rontok adalah salah satu masalah yang sangat mengganggu. Terlebih bagi para remaja yang sedang giat-giatnya melakukan perawatan rambut. Hal ini dimaklumi, karena rambut merupakan wilayah yang sangat penting. Ibarat kata, ketika orang melihat sosok laki-laki atau perempuan, maka bagian tubuh yang lebih sering mendapat perhatian pertama selain wajah adalah rambut.

Jadi, tidak salah jika ada peribahasa rambutmu adalah mahkotamu.

Nah, kali ini Bang Moody akan berbagi tips Perawatan Rambut Agar Tidak Rontok. 
Dengan harapan kita bisa melakukan tindakan preventif sebelum rambut sobat-sobat semua terlanjur rontok dan tidak sehat.

Ingat : Sedia payung sebelum hujan, he...he...

Yuk, langsung kita simak tips Perawatan Rambut Agar Tidak Rontok berikut ini :



  1. Carilah jeruk nipis, kemudian dibelah dua. Belahan jeruk nipis tersebut digosokkan pada kulit kepala tempat tumbuhnya rambut
  2. Alternatif cara yang kedua adalah dengan memanfaatkan batang pisang. Caranya ambil umbi batang pisang, kita lobangi, maka keesokan harinya akan keluar air pada umbi batang pisang tersebut. Air inilah yang kita oleskan pada kulit kepala tempat tumbuhnya rambut.

Catatan : Cara nomor satu dan dua dikerjakan ketika menjelang tidur.

Demikain tips singkat tentang  Perawatan Rambut Agar Tidak Rontok Dengan Cara Yang Sederhana!.
Semoga bermanfaaat. Terima kasih sudah mampir di blog sederhana ini. Sampai jumpa pada artikel selanjutnya.